12 Agustus 2015

Photo Session Gathering Cosplay Bogor


Setelah tiga sebelumnya mendekam di HPGW (Hutan Pendidikan Gunung Walat) karena menemani teman penelitian akhir, akhirnya hari Jumat malam daku kembali ke Bogor untuk persiapan datang ke mini-event photses Cosplay Bogor. Personally ini pertama kalinya daku photo-session dimana kameko(cosplay photographer)-nya lebih dari satu orang (karena biasanya photses selalu berdua bareng Dony dan itupun cuma disekitaran Kebun Raya Bogor).

Lokasinya di Gedung Tua Surya Kencana, setelah sempat berputar satu kali karena tidak tahu lokasi (dan juga karena jalannya one way), akhirnya daku sampai di lokasi event pas pukul satu siang, lumayan sekalian ngabuburit.


Acaranya ternyata dimulai jam dua siang, pemberitahuan jam satu ternyata untuk menghindari ngaret sekaligus persiapan (make-up, pasang kostum, tes kamera, dll.) agar nanti jam dua sudah bisa langsung photoshoot. Mini-event ini dihadiri enam coser dan tiga diantaranya merupakan bagian dari grup Ame Hana. Photses sendiri dibagi per sesi dan selesai pukul lima sore.



Album ini adalah album khusus foto Cosplay hasil karya kita :), terimakasih banyak untuk teman - teman cosplayer yang sudah menjadi talent. ^_^
Posted by BocorProduction on Sunday, August 2, 2015

*okay, I'm too damn lazy to write this post and now I'm too damn lazy to insert the pict*

Oh, and from my own perspective these two pict is the one that I really liked.
Satu pict sebelum di-edit dan satu adalah hasil setelah di-edit.


BEFORE

And here I am. Falling in love to myself.

AFTER



Yak, setelah lama mendekam dalam bentuk draft hasil yang akhirnya daku posting cuma segini (and I'm not gomen).

See ya in the next post !!!




3 komentar:

  1. Nice, cosplay menjadi target foto oleh para fotografer. pasti hasilnya bagus2...

    BalasHapus
  2. Okay, I need boob. Tapi emang keren tuh.

    BalasHapus

Dapat berkomentar menggunakan G+ namun mohon maaf tidak memperbolehkan akun anonim.

Sangat terbuka dengan segala macam komentar, apalagi yang bisa membangun untuk kemajuan blog ini.

Tidak disarankan untuk melakukan copas (copy-paste) terhadap segala tulisan di blog ini karena sewaktu-waktu dapat dilaporkan kepada DMCA Google yang menyebabkan blog si plagiat dapat dihapus dalam kondisi terparah.

Akhir kata, terima kasih sudah berkomentar ^^v

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...